clear title

Indonesian translation: hak milik penuh

09:02 Jan 19, 2022
English to Indonesian translations [PRO]
Law/Patents - Accounting
English term or phrase: clear title
The full sentence = Clear Title is a title which has no charges on a specific piece of property.
AIDA WARDHANANTI
Indonesia
Local time: 23:13
Indonesian translation:hak milik penuh
Explanation:
Sesuai definisinya, maka dapat disimpulkan bahwa:

clear title = hak milik penuh

Artinya, hak milik itu sepenuhnya dipegang oleh orang ybs karena hak milik tsb tidak dibebani hak jaminan apa pun.

Misalnya, A memiliki 'clear title' atas sebuah vila di daerah Puncak. Dg demikian, A memegang hak milik sepenuhnya atas vila tsb.

Jika A berutang di sebuah bank dg nilai separuh harga jual vila tsb, maka hak milik si A atas vila tsb tidak penuh lagi alias tinggal 50% karena 50% vila tsb secara hukum milik bank sebelum utangnya dilunasi.

--------------------------------------------------
Note added at 24 mins (2022-01-19 09:26:43 GMT)
--------------------------------------------------

Ralat:
Jika A berutang di sebuah bank dg jaminan vila miliknya itu dan nilai utang tsb separuh dari harga jual vila, maka . . ..
Selected response from:

Hipyan Nopri
Indonesia
Local time: 23:13
Grading comment
Thank you for the answer
4 KudoZ points were awarded for this answer



Summary of answers provided
5hak milik penuh
Hipyan Nopri
5hak milik yang bebas pembebanan
ErichEko ⟹⭐


  

Answers


19 mins   confidence: Answerer confidence 5/5
hak milik penuh


Explanation:
Sesuai definisinya, maka dapat disimpulkan bahwa:

clear title = hak milik penuh

Artinya, hak milik itu sepenuhnya dipegang oleh orang ybs karena hak milik tsb tidak dibebani hak jaminan apa pun.

Misalnya, A memiliki 'clear title' atas sebuah vila di daerah Puncak. Dg demikian, A memegang hak milik sepenuhnya atas vila tsb.

Jika A berutang di sebuah bank dg nilai separuh harga jual vila tsb, maka hak milik si A atas vila tsb tidak penuh lagi alias tinggal 50% karena 50% vila tsb secara hukum milik bank sebelum utangnya dilunasi.

--------------------------------------------------
Note added at 24 mins (2022-01-19 09:26:43 GMT)
--------------------------------------------------

Ralat:
Jika A berutang di sebuah bank dg jaminan vila miliknya itu dan nilai utang tsb separuh dari harga jual vila, maka . . ..

Hipyan Nopri
Indonesia
Local time: 23:13
Works in field
Native speaker of: Native in IndonesianIndonesian
PRO pts in category: 24
Grading comment
Thank you for the answer
Login to enter a peer comment (or grade)

32 mins   confidence: Answerer confidence 5/5
hak milik yang bebas pembebanan


Explanation:

Bentuk lengkapnya: hak milik yang bebas dari pembebanan, dan bentuk singkatnya hak milik bebas pembebanan.

Coba jelaskan!
Nah, ini sekadar menggambarkan dengan ringkas definisi yang Anda berikan: has no charges, yakni bahasa hukumnya tidak sedang dibebani dengan suatu perjanjian, atau bahasa rakyat jelatanya tidak sedang dijadikan agunan (suatu pinjaman, dsb.)

Contoh penggunaan, dong, kasih contoh.
http://etheses.uin-malang.ac.id/1413/5/06210070_Bab_2.pdf
Adapun syaratnya adalah tanah tersebut adalah tanah hak milik yang bebas dari pembebanan, ikatan, sitaan, dan perkara.

http://id.etffin.com/personal/home-finance/1006005740.html
Salah satu jaminan tersebut adalah jaminan bahwa hak milik atas properti itu bebas dari pembebanan, artinya...

ErichEko ⟹⭐
Indonesia
Local time: 23:13
Native speaker of: Native in IndonesianIndonesian
PRO pts in category: 44
Login to enter a peer comment (or grade)



Login or register (free and only takes a few minutes) to participate in this question.

You will also have access to many other tools and opportunities designed for those who have language-related jobs (or are passionate about them). Participation is free and the site has a strict confidentiality policy.

KudoZ™ translation help

The KudoZ network provides a framework for translators and others to assist each other with translations or explanations of terms and short phrases.


See also:
Term search
  • All of ProZ.com
  • Term search
  • Jobs
  • Forums
  • Multiple search