Failure of Essential Purpose.

Indonesian translation: Kegagalan Mencapai Tujuan Utama

09:19 Feb 2, 2022
English to Indonesian translations [PRO]
Law/Patents - Law: Contract(s)
English term or phrase: Failure of Essential Purpose.
Ada dalam judul sebuah klausul perjanjian dan disebutkan dalam salah satu isi klausul: The Parties agree that the limitations specified in this Section will survive and apply even if any limited remedy specified in this Agreement is found to have failed its essential purpose.
Mohammad Herza T.M.
Indonesia
Local time: 23:28
Indonesian translation:Kegagalan Mencapai Tujuan Utama
Explanation:
Menurut saya, terjemahan harfiah saja sudah cukup karena istilah sumber tidak mengandung kerumitan dalam pemahaman maknanya.

Jika diterapkan pada klausa berikut, maka terjemahannya:

". . . if any limited remedy . . . is found to have failed its essential purpose." = ". . . jika suatu pemulihan hak terbatas . . . terbukti gagal mencapai tujuan utamanya."

Dalam sistem hukum Common Law, remedy (pemulihan hak) ada dua macam: 'legal remedy' dan 'equitable remedy'.

LR = ganti rugi berupa uang/barang
ER = pelarangan perbuatan tertentu

Jadi, kalau dihubungkan dg frasa 'kegagalan mencapai tujuan utama' di atas, berarti yg dimaksud adalah tujuan utama remedy.

Kalau LR, berarti yg dimaksud adalah kegagalan memberikan ganti rugi berupa uang/atau sesuai nilai yg digugat.

Kalau ER, berarti pelarangan perbuatan yg dimohonkan oleh penggugat belum menghentikan atau mencegah perbuatan si tergugat.
Selected response from:

Hipyan Nopri
Indonesia
Local time: 23:28
Grading comment
4 KudoZ points were awarded for this answer



Summary of answers provided
5 +1Kegagalan Mencapai Tujuan Utama
Hipyan Nopri
4tidak sesuai dengan tujuan pokoknya
Ricardo Sandy Aries


  

Answers


24 mins   confidence: Answerer confidence 4/5Answerer confidence 4/5
tidak sesuai dengan tujuan pokoknya


Explanation:
Bisa juga "gagal memenuhi tujuan semula".

Ricardo Sandy Aries
Indonesia
Local time: 23:28
Specializes in field
Native speaker of: Indonesian
Login to enter a peer comment (or grade)

30 mins   confidence: Answerer confidence 5/5 peer agreement (net): +1
Kegagalan Mencapai Tujuan Utama


Explanation:
Menurut saya, terjemahan harfiah saja sudah cukup karena istilah sumber tidak mengandung kerumitan dalam pemahaman maknanya.

Jika diterapkan pada klausa berikut, maka terjemahannya:

". . . if any limited remedy . . . is found to have failed its essential purpose." = ". . . jika suatu pemulihan hak terbatas . . . terbukti gagal mencapai tujuan utamanya."

Dalam sistem hukum Common Law, remedy (pemulihan hak) ada dua macam: 'legal remedy' dan 'equitable remedy'.

LR = ganti rugi berupa uang/barang
ER = pelarangan perbuatan tertentu

Jadi, kalau dihubungkan dg frasa 'kegagalan mencapai tujuan utama' di atas, berarti yg dimaksud adalah tujuan utama remedy.

Kalau LR, berarti yg dimaksud adalah kegagalan memberikan ganti rugi berupa uang/atau sesuai nilai yg digugat.

Kalau ER, berarti pelarangan perbuatan yg dimohonkan oleh penggugat belum menghentikan atau mencegah perbuatan si tergugat.

Hipyan Nopri
Indonesia
Local time: 23:28
Specializes in field
Native speaker of: Native in IndonesianIndonesian
PRO pts in category: 316

Peer comments on this answer (and responses from the answerer)
agree  Ikram Mahyuddin
3 hrs
  -> Terima kasih, Mas Ikram.
Login to enter a peer comment (or grade)



Login or register (free and only takes a few minutes) to participate in this question.

You will also have access to many other tools and opportunities designed for those who have language-related jobs (or are passionate about them). Participation is free and the site has a strict confidentiality policy.

KudoZ™ translation help

The KudoZ network provides a framework for translators and others to assist each other with translations or explanations of terms and short phrases.


See also:
Term search
  • All of ProZ.com
  • Term search
  • Jobs
  • Forums
  • Multiple search